Beranda · RSS Feed · Comments · Sitemap

Bagian-Bagian Sepeda Motor

Sepeda motor sebenarnya mempunyai rangka baja di dalamnya. Roda baja pada sepeda motor dinamakan sasis. Semua bagian sepeda motor diletakkan pada rangka ini. Mesin, sadel dan tangki bahan bakar diletakkan pada rangka motor.

Sumber: http://tipssupaya.blogspot.com
Bagian-bagian sepeda motor

Apasajakah Bagian-Bagian Sepeda moor itu?
Pengatur gas berguna untuk mengatur kelajuan motor.
Rem berfungsi untuk memperlambat atau mengentikan motor.
Suspensi berguna untuk mengurangi getaran.
Knalpot berguna untuk menyalurkan gas buangan
Mesin untuk memutar roda
Stang kemudi untuk mengatur arah gerakan motor

Baca juga : Kereta Api
Sumber: PT Graha Bandung Kencana

Artikel keren lainnya:

Sepeda Motor

Sepeda motor merupakan kendaraan bermesin beroda dua.
Sepeda motor pertama berbahan bakar bensin dibuat oleh Gottlieb Daimler tahun 1885. Sebelumnya tahun 1868 dua bersaudara asal Prancis Ernest Michaux dan Pierre Michoux pernah menciptakan sepeda motor berbahan bakar uap.

Karena praktis sepeda motor banyak digunakan orang.
Sepeda motor juga memerlukan lebih sedikit bahan bakar dari pada mobil.
Perawatan dan perbaikan motor juga lebih murah daripada mobil

Sepeda Motor
Sumber: www.motorbaru.com
Sepeda motor juga dapat melaju kencang.

Baca juga : Bagian-Bagian Sepeda Motor
Sumber: PT Graha Bandung Kencana

Artikel keren lainnya:

Bagian-Bagian Mobil

Bagaimanakah mobil bergerak?
Sebagian besar mobil mempunyai motor yang diletakkan dibagian depan badan mobil. Motor pada mobil terhubung ke mesin. Motor akan memutar roda pada mobil sehingga mobil dapat bergerak.

Apa sajakah bagian-bagian mobil itu?
-Kemudi berguna untuk mengatur arah gerakan.
-Knalpot untuk menyalurkan gas buangan.
-Rem untuk menghentikan laju kendaraan.
-Per dan peredam kejut untuk mengurangi guncangan.
-Air radiator untuk mendinginkan motor.

Bagian-Bagian Mobil
Sumber: www.teknovanza.com
Bagian-bagian mobil

Baca juga : Sepeda Motor
Sumber: PT Graha Bandung Kencana

Artikel keren lainnya:

Sejarah Mobil

Tahukah kamu bahwa mobil pertama kali diciptakan oleh seorang prajurit Prancis bernama Nicolas Joseph Cugnot tahun 1769? Mobil tersebut bentuknya masih sederhana dan digunakan untuk menarik meriam.

Mobil berbahan bakar bensin dikembangkan sekitar tahun 1880-an oleh beberapa insinyur.
Gottlieb Daimler di Jerman menciptakan mobil bermesin yang digerakkan oleh motor bertenaga gas. Rancangan Daimler ini merupaka cikal bakal mesin penggerak mobil sekarang.

Sejarah Mobil

Sumber: http://21forvehicles.blogspot.com/
Kendaraan Cugnot cikal bakal mobil

Insinyur Karl Benz juga merancang kendaraan beroda tiga yang bahan bakarnya bensin.
Bensin diubah menjadi tenaga dorong yang menggerakkan tenaga piston.

Sejarah Mobil

Sumber: http://tahukahanda.files.wordpress.com
Mobil zaman dahulu

Baca juga : Bagian-Bagian Mobil
Sumber: PT Graha Bandung Kencana

Artikel keren lainnya:

Mobil Beroda Empat

Pernahkan kamu naik mobil? Apakah setiap hari kamu naik mobil untuk berangkat ke sekolah? Mobil adalah kendaraan di darat yang digerakkan oleh mesin. Untuk menjalankan mesin diperlukan bahan bakar yang berasal dari minyak bumi.


Sumber: http://mengapa-begitu.blogspot.com
Mobil bergerak karena mempunyai mesin

Mobil mempunyai banyak kegunaan ada mobil yang dijadikan sebagai kendaraan keluarga. Ada juga mobil untuk kepentingan khusus, seperti taksi ambulans dan mobil polisi.

Baca juga : Sejarah Mobil
Sumber: PT Graha Bandung Kencana

Artikel keren lainnya: